Alpen Land Management dan Global Institute Meulaboh
melakukan penandatangan kerja sama (MoU) pada Rabu (16/10/2019). Penandatanganan
kerjasama ini diwakili oleh Direktur Global Institute, Firman Parlindungan,
Ph.D dan Owner Yan Anwar San serta dihadiri juga oleh admin Alpen Land
Management, Hendi Bukhari Hidayat.
 |
GI Meulaboh dan Alpen Land Management menandatangani MOU |
 |
Kerja sama resmi tertulis diatas kertas |
 |
Foto bersama dari kedua belah pihak |
Adapun kerjasama yang dilakukan adalah untuk mempercepat pemerataan
pendidikan di Aceh Barat. Kedua belah pihak bekerja sama untuk memberikan beasiswa Bahasa Inggris untuk
anak-anak usia kelas SD/MI. Realisasi kerjasama akan dilakukan dalam waktu dekat
dan mulai dipublikasi oleh Global Institute Meulaboh [KF]
0 Komentar